Sidoarjo Lima  Puskesmas (PKM) terpilih sebagai sasaran kegiatan sosialisasi program pendampingan ibu hamil resiko tinggi. Penetapan tahap pertama tersebut didasarkan pada keberadaan PKM yang telah memiliki data ibu hamil cukup tinggi dan beresiko pada Januari 2014. Selain itu 50 kader Posyandu akan dipilih menjadi pelaksana …
Kader Posyandu Perkuat Program Pendampingan Bumil Risti
Sidoarjo Salah satu upaya menurunkan angka kematian ibu dan bayi, Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo melakukan koordinasi untuk memperkuat program pendampingan ibu hamil resiko tinggi (risti) oleh kader-kader posyandu. Beberapa pihak yang terlibat dalam koordinasi tersebut antara lain: Kepala Puskesmas, Bidan Koordinator Puskesmas, Koordinator Promkes Puskesmas, …