Dinkes-Sidoarjo Empat tenaga kesehatan (nakes) kabupaten Sidoarjo mengikuti seleksi teladan tingkat propinsi Jatim.  Ini diungkapkan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo dr. Ika Harnasti disela menerima tim Penilaian Tenaga Kesehatan Teladan Puskesmas Tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2015, (15/5). Semua nakes yang mengikuti lomba ini hasil …
Wabub Sambut Tim Penilai Nakes Teladan Jatim
Dinkes-Sidoarjo Tim Penilai Lomba Tenaga Kesehatan (Nakes) Teladan Tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2015 tiba di Sidoarjo disambut Wakil Bupati Sidoarjo H. MG. Hadi Sutjipto, SH, MM didampingi Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo dr. Ika Harnasti dan Pejabat terkait, (13/5) di Pendopo Wibawa. H. MG. …
Pembinaan Pangan Jajanan Bagi Guru UKS
Dinkes-Sidoarjo Bidang Sumber Daya Kesehatan (SDK) kembali menggelar kegiatan pembinaan pangan jajajan anak sekolah dan Kanti Sekolah, di Aula Dinas Kesehatan Sidoarjo (11/5). Acara tersebut dihadiri guru-guru Pembina UKS sekolah dasar se wilayah Sidoarjo. Beberapa materi yang disampaikan antara lain: 5 kunci keamanan pangan untuk …
Sekda Sidoarjo: Ayo Dukung Posbindu
Dinkes-Sidoarjo Sekretaris Daerah Kabupaten Sidoarjo, Vino Rudi Muntiawan, SH, menilai pembentukan Posbindu di instansi pemerintah ini merupakan pertama kali terjadi di kabupaten Sidoarjo. “Mungkin juga baru pertama kali di Indonesia. Mengingat, biasanya Posbindu ini dibentuk di lingkungan masyarakat,†katanya di acara sosialisasi pembentukan Posbindu di …
Kader Kesehatan Ikuti Pemetaan Bumil Risti
Dinkes-Sidoarjo Dinas Kesehatan Sidoarjo melalui bidang pelayanan kesehatan melaksanakan Program Pemetaan Ibu Hamil Resiko Tinggi. Kegiatan di Aula Puskesmas Kota Sidoarjo ini  diikuti oleh kader kesehatan yang terpilih mewakili 26 Puskesmas itu, direncanakan berlangsung 2 hari (10-11/5). Kepala Bidang Pelayan-an Kesehatan, Dr. Idong Juanda yang …