Dinas Kesehatan-Sidoarjo Dinas Kesehatan melakukan Bimbingan Teknis (BimTek) tentang Universal Precaution (kewaspadaan universal) kepada 52 orang dokter umum dan perawat UGD Puskesmas se Kabupaten Sidoarjo. Tujuannya agar para tenaga medis itu memahami pentingnya kewaspadaan terhadap potensi adanya penularan melalui udara; penularan melalui percikan; dan penularan …
PKM Gelar Evaluasi UPGK
Dinas Kesehatan-Sidoarjo Dinas Kesehatan menggelar evaluasi kinerja Usaha Perbaikan Gizi Keluarga; sekaligus aktivitas pembinaan dan monitoring. Kegiatan ini dilakukan mengingat masalah  Gizi Kurang masih merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat yang patut dicermati. Menurut Kepala Dinas Kesehatan Sidoarjo dr. Ika Harnasti yang didampingi Kepala Bidang …
Undang-undang Kesehatan Jiwa Disetujui
Dinas Kesehatan-Sidoarjo UU Kesehatan Jiwa akhirnya disetujui DPR-RI. Hasil ini disampaikan Pimpinan Komisi IX DPR RI, Budi Supriyanto, SH, MH dalam acara Rapat Paripurna Dewan ke-31 di gedung Dewan Perwakilan Rakyat, ( 8/7). Hadir dalam acara itu Menteri Kesehatan Republik Indonesia, dr. Nafsiah Mboi, Sp.A., …
Desa Gagang Kepuhsari Juara I UPGK
Dinas Kesehatan-Sidoarjo Berdasarkan usulan nominasi Desa kinerja Usaha Perbaikan Gizi Keluarga (UPGK) berprestasi dari 18 tingkat Kecamatan tahun 2014, Tim Pembina dan Pengawasan Program Gizi Masyarakat (TP3GM) Kabupaten Sidoarjo telah melaksanakan kunjungan lapangan untuk validasi/verifikasi data  yang dilaksanakan 12 – 27 Juni 2014. Hasilnya, Tim …
Pemkab Sidoarjo Bentuk TKP2MOK
Dinas Kesehatan-Sidoarjo Hari Raya Idul Fitri merupakan peristiwa sangat penting bagi sebagian masyarakat Indonesia. Kesempatan ini seringkali dimanfaatkan berbagai pihak untuk menyediakan berbagai macam barang termasuk makanan minuman demi memenuhi kebutuhan tesebut. Dalam rangka melindungi masyarakat dari kemungkinan beredarnya produk tidak memenuhi syarat, Pemerintah Kabupaten …