P2PL, Penyuluhan Dipteri di SD

Dinkes-Sidoarjo

Bidang P2PL Dinas Kesehatan Sidoarjo melakukan pengambilan swab dan penyuluhan dipteri di SD. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya untuk mensosialisasikan apa dan bagaimana dipteri kepada para siswa. Seperti diketahui bersama, dipteri merupakan  penyakit infeksi mendadak pada saluran pernafasan bagian atas. Infeksi ini disebabkan oleh kuman corynebacterium diphteriae (bakteri gram positif. Demikian disampaikan Kepala Bidang P2PL, Dr. Tamat E.S didampingi penanggungjawab kegiatan, Qudrotin, Kasi Pencegahan dan Survelien, Qudrotin S.Kan.Bd, (ct)

Anda mungkin juga suka...

Exit mobile version