Deteksi dini sebagai upaya pencegahan kanker mulut rahim (serviks) diharapkan mampu menurunkan tingkat kematian perempuan Indonesia yang disebabkan penyakit kanker rahim. Sebagaimana data yang ada, Kanker serviks menjadi penyebab tertinggi angka kematian perempuan di Indonesia.Setiap tahun tidak kurang dari 15.000 kasus kanker serviks terjadi di …
Profil Kesehatan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2015
Data dan informasi merupakan salah satu komponen krusial dalam pembangunan kesehatan yang berperan pada tahap perencanaan sebelum pengambilan keputusan dilakukan. Oleh karena itu, diterbitkan Profil Kesehatan Kabupaten Sidoarjo Tahun 2015. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan secara gamblang mengamanatkan bahwa setiap orang berhak atas …
Petunjuk Penulisan Profil Kesehatan
Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo melakukan standarisasi penulisan buku profil kesehatan. Langkah ini dilakukan dengan pertimbangan  buku tersebut merupakan salah satu sarana penting untuk mengabarkan aktivitas kinerja yang patut dan layak diketahui publik. Untuk mempermudah tata cara penulisan, ada beberapa tahap yang perlu mendapat perhatian khusus. …
Asupan Gizi Pengaruhi Kecerdasan
Dirjen Bina Gizi dan Kesehatan Ibu dan Anak, dr. Anung Sugihantono, M.Kes saat  memperingati Hari Gizi Nasional  2014 di Jakarta, kembali mengingatkan bahwa kecerdasan anak atau manusia sangat terkait erat dengan asupan gizi. Ada salah satu contoh, anak yang kekurangan iodium ditengarai bisa mengalami kehilangan …
1.710 Rumah Sakit Dukung JKN
Sekitar 1.710 rumah sakit telah sepakat mendukung program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Begitu pula dengan 9.217 Puskesmas yang selama ini telah menjadi ujung tombak pemerintah untuk layanan kesehatan dasar. Demikian pernyataan Menteri Kesehatan RI, dr. Nafsiah Mboi, Sp.A, MPH usai Rapat Terbatas Kabinet bersama Presiden …