Agustus 2019, Tim Verikasi KKS Kunjungi Sidoarjo

Dinkes-Sidoarjo Sidoarjo akan kedatangan tim verifikasi  Kabupaten Kota Sehat (KKS)  dari Kementerian Kesehatan, Kemenaker, Lingkungan Hidup dan Kementrian PUPR di Agustus 2019. Para verifikator tersebut akan melihat sejumlah indikatornya; diantaranya keberadaan jamban di sungai, meninjau  jamban-jamban kategori sehat di desa dan kondisi sampah yang  tidak …

Bidang Kesling-KerjaOr ‘Road’ Show ke Puskemas

Dinkes-Sidoarjo Bidang Kesehatan Lingkungan, Kesehatan Kerja dan Olahraga (Kesling-KerjaOr) giat melakukan sosialisasi Pos Upaya Kesehatan Kerja (Pos UKK). Dalam sepekan – sejak 15 juli 2019 –  ‘ Tim Kesling-KerjaOr – melakukan ‘roadshow’ ke beberapa Puskesmas di wilayah Sidoarjo. Tujuannya melakukan pembinaan pentingnya kesehatan lingkungan, kesehatan …

Apa Itu Pos UKK

Dinkes-Sidoarjo Pos Usaha Kesehatan Kerja (Pos UKK) Apa itu? Perlu diketahui Pos UKK merupakan salah satu bentuk pelayanan kesehatan tingkat primer di lingkungan pekerja dan upaya pemeliharaan kesehatan pekerja yang terencana, teratur dan berkesinambungan yang diselenggarakan dari, oleh dan untuk masyarakat pekerja Pos UKK ini …