Dinkes-Sidoarjo Tim Penilai Kabupaten-Kota Sehat di Sidoarjo yang dikomando Anita R. Bultom meninjau 10 titik lokasi yang telah dipersiapkan. Koordinator Tim Verifikasi dari Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat Kementerian Kesehatan tersebut  secara maraton  mengecek berbagai program yang terkait dengan program kota sehat. Sekolah Dasar Al-Muslim di …
Kelompok Asman Aloevera Jemundo Juara 1 Tingkat Jatim
Dinkes-Sidoarjo Kelompok Asuhan Mandiri Aloevera Desa Jemundo Kecamatan Taman telah membanggakan Sidoarjo.  Dalam lomba Kelompok Asman Pemanfaatan Toga dan Akupresur tingkat Provinsi Jawa Timur kelompok ‘Asman’ ini menjadi juara satu. Optimisme yang pernah disampaikan Asisten Administrasi Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setda Sidoarjo DR. Heri Soesanto, …
ODHA Meningkat, Cermati yang Belum Ditemukan
Dinkes-Sidoarjo HIV-Aids! Perkembangan terbaru antara Januari – Agustus 2019 ditemukan 347 kasus. Benarkah? Sekretaris KPA Sidoarjo, dr M.Ato’ Ilah membenarkan catatan itu. Fenomena ini tentu cukup mengkuatirkan. Apalagi jika dilihat secara komulatif sejak 2001- 2019 ada 3.158 kasus. Solusinya? Satu diantaranya pentingnya warga Sidoarjo peduli …
Optimis Raih KKS ‘Swasti Saba Wiwerda’
Dinkes-Sidoarjo Sekitar 350 orang dari organisasi Perangkat Daerah (OPD) Sidoarjo, Camat, Polsek, Koramil, Tim Penggerak PKK, Karang Taruna serta Kepala Desa/kelurahan dan direktur perusahaan diundang dalam pertemuan untuk mensukseskan program Kabupaten Kota Sehat (KKS) Bupati Sidoarjo H. Saiful Ilah SH,M.Hum optimis raih predikat KKS Swasti …
Siapkan Kesehatan Sejak Dini
Dinkes-Sidoarjo Siapkan kesehatan sejak dini. Itulah salah satu saran dr M. Ato’Ilah, Kabid Pencegahan Penyakit Dinas Kesehatan Sidoarjo, dihadapan sekitar 300 calon jemaah haji (CJH) yang diestimasikan berangkat tahun 2020. Pengarahan dan pembinaan kesehatan CJH Sidoarjo tahun 2020 tersebut dilaksanakan di ruang Delta Graha Setda …